Yahukimo, Olemah.com-,Stunting adalah kondisi gagal tumbuh pada anak akibat kekurangan Gizi Kronis sehingga anak terlalu pendek untuk anak seusianya. Maka Puskemas Dekai kabupaten Yahukimo Provinsi Papua Pegunungan melakukan Imunisasi Campak dan pemeriksaan gigi di Taman Kanak-Kanak TK Santo Antonius Katolik Dekai
Kepala Sekolah TK Sato Antonius Dekai mengatakan imunisasi
anak usia dini sangat penting karena pertumbuhan dan daya tahan Tubuh akan
berpengaruh besar.
Bunda Marsi juga membenarkan bahwa kami suda kerja
sama dengan pihak Puskesmas Dekai Yahukimo untuk melakuka imunisasi sekitar
tiga kali selama ini dan anak anak keadaan dan pertumbuhan sangat baik. Menurutnya.
Bunda berharap kepada orang tua kedepan jangan takut
untuk anak imunisasi lengkap karena daya tahan tubuh akan berbengaruh kalao
imunisasi tidak lengkap, suda terbukti anak-anak taman Kanak-Kanak TK Anthonius
yang lulus maupun masih ada yang imunisasi lengkap mereka sehat semua tutupmya.
Di tempat yang sama pihak puskesmas Dekai Bapa Herry Soll mengatakan kami di puskemas dekai menemukan kejadian luarbiasa KLB tentang Campak 106 Orang kasus priode Juli sampai Agustus 2023 maka Bulan September ini kami suda turun ke setiap sekolah Taman Kana-kanak TK dan Sekolah Dasar SD yang ada di Dekai Yahukimo,
Dr. Gigi dr.Ika F. Riska juga terjun Langsing
memperaktekan cara meberikan gigi dengan
baik kepada anak-anak Sekolah Dasar SD Santo Antonius Dekai.
Dr. Riska mengajarkan anak-anak dengan cara yang baik
untuk sikatlah bagian dalam gigi depan dengan Gerakan mencungkil dari arah gusi
ke gigi. Dia juga mengingatkan jangan lupah menyikat lidah, karena tempat
dimana bakteri paling banya berkumpul itu lida penjelasan dokter gigi tersebut
Dr Riska juga ingatkan bahwa sikatlah gigi selama dua
menit. Dan jangan menyikat gigi terlalu keras karena dapat melukai gusi, tutpnya.
(Olemah)
0 Komentar